Eduar menambahkan jika sudah menerima laporan, petugas akan langsung menghubungi pos untuk ditindaklanjuti. Selanjutnya akan dikerahkan petugas untuk membantu proses pencarian.
"Begitu ada laporan, kami langsung terjunkan personel untuk menangani," tambah Eduar.
Warga sudah berdesakan di area Bundaran HI. Mereka sangat antusias untuk ikut serta merayakan HUT ke-486 DKI Jakarta. Dua panggung hiburan disiapkan untuk memberikan hiburan kepada waraga yang telah berkumpul di Bundaran HI.
sumber | klik77.blogspot.com | http://news.detik.com/read/2013/06/22/214243/2281298/10/antisipasi-orang-hilang-di-hi-polisi-siagakan-1-personel-tiap-20-meter?9911012